Refleksi Akhir Tahun: Kampung Borneo Bedah Kondisi Ekonomi dan Infrastruktur Kalbar Menyongsong Aksi Nyata
kalbarnews.web.id Pembangunan daerah tidak cukup dinilai dari angka statistik semata. Diperlukan ruang refleksi yang jujur agar kebijakan tetap berpijak pada kebutuhan masyarakat. Kesadaran inilah yang melatarbelakangi forum diskusi publik bertajuk Dari Evaluasi ke Aksi...
